Pantai Candidasa, Karangasem – Bali 

Published on July 4, 2014 at 12:47pm By tanzil - Filed under
, : hamparan pasir di pesisir pantai candi dasa, : fasilitas yang sudah tertata rapi di pantai candi dasa, : pesona pantai candidasa, : goa lawah sebagai sarang kelelawar, : kehidupan bawah laut pantai candi dasa, : hotel rama candidasa

Sedangkan di banyak restorant yang menyediakan makanan laut kita bisa mendapatkan makanan berkwalitas dengan harga sedang. Sepiring pasta berikut salat hanya Rp 32.000. Sedangkan tuna curry atau mahi-mahi masak rica bisa didapat dengan Rp 25.000 saja. Harga yang hanya separo ketimbang di tempat lain di Bali.

Wisata Belanja di Candidasa

Selain banyaknya restoran yang enak di tempat ini, ada juga banyak toko yang menjual obyek seni di jalan utama Candidasa. Kebanyakan buka selama 12 jam setiap harinya, kecuali mungkin beberapa toko tutup lebih awal. Barang-barang produk cinderamata lokal, barang-barang kerajinan tangan dan obyek seni terdapat disini dengan harga yang murah, apalagi kalau Anda mahir bernegosiasi... Read More

: hotel rama candidasa diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Jumiang, Madura – Jawa Timur 

Published on July 8, 2014 at 4:02pm By tanzil - Filed under
, : pantai jumiang, : keindahan pantai jumiang, : pemandangan pantai jumiang dari atas bukit, : senja di pantai jumiang

2. Bawalah makanan saat menuju Pantai Jumiang karena masih jarang ada penjual makanan di sekitar pantai... Read More

: senja di pantai jumiang diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Skouw Sae, Jayapura – Papua 

Published on July 24, 2014 at 1:51pm By tanzil - Filed under
, : Perairan Pantai Skouw Sae, : skouw sae, : Suasana Pesisir Pantai Skouw Sae

Selama dalam perjalanan menuju ke pantai ini, anda akan disuguhkan dengan pemandangan hutan-hutan rimba yang masih sangat asri dan alami. Jalanan perbukitan disertai jurang yang ada dijamin akan memacu adrenalin anda. Tidak hanya itu, anda pun dapat membeli jajanan saat di tengah perjalanan karena nantinya anda akan melihat beberapa kios yang menjual berbagai macam makanan dan minuman di pinggir jalan... Read More

: Suasana Pesisir Pantai Skouw Sae diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Gag, Raja Ampat – Papua 

Published on September 21, 2014 at 11:20am By tanzil - Filed under
, : Perairan Pulau Gag, : Pesisir Pantai Pulau Gag, : Keindahan Alam Pulau Gag, : Pulau Gag, Raja Ampat, : Pulau Gag, : Panorama Pulau Gag

Wilayah Kabupaten Kepulauan Raja Ampat merupakan kepulauan yang terdiri dari kurang lebih 610 buah pulau besar dan kecil yang memiliki potensi sumberdaya terutama terumbu karang yang merupakan bagian dari ”segitiga karang” (Coral Triangel) yang terdiri dari Indonesia, Filipina, Papua New Guinea, Jepang, dan Australia (Sheila A. McKenna, dkk, 2002). Secara geografis, Raja Ampat berada pada koordinat 2°25’LU-4°25’LS & 130°-132°55’BT. Secara geoekonomis dan geopolitis, Kepulauan Raja Ampat memiliki peranan penting sebagai wilayah yang berbatasan langsung dengan wilayah luar negeri... Read More

: Panorama Pulau Gag diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Karang Copong, Banten – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 9:54am By tanzil - Filed under
, : Canoing di Pulau Pamanggangan, sekitar Handeuleum, : Karang Copong, : Banteng Viewing di Cidaon, : Snorkling dan diving di Cihandarusa, Pulau Peucang, : debur ombak di Pantai Karang Copong, : batuan karang yang mendominasi pantai Karang Copong

Perjalanan menuju Karang Copong bisa dimulai dari Desa Sumur ataupun bisa dari Desa Taman Jaya yang letaknya di Taman Nasional Ujung Kulon. Sekedar informasi, untuk menuju kedua desa tersebut dibutuhkan minimal waktu 6 jam dari Alun-Alun Ayer, Banten. Sampai di desa, perjalanan akan dilanjutkan dengan perahu menuju Pulau Peucang dengan memakan waktu 5 jam... Read More

: batuan karang yang mendominasi pantai Karang Copong diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Malalayang, Manado – Sulawesi Utara 

Published on June 23, 2014 at 1:21pm By tanzil - Filed under
, : stan makanan di pantai malalayang, : sunset di pantai malalayang, : serunya diving bersamaan di berbagai spot, : perpaduan batuan hitam dan pantai malalayang, : pesona pantai malalayang, : diving di malalayang tidak kalah dari bunaken

Kondisi struktur pantainya dipenuhi dengan batu-batu hitam, seperti batu kali (sungai) yang keras serta terdapat disepanjang pantai. Kondisi ombaknya pun relatif tenang, sehingga sangat cocok untuk tempat bersantai... Read More

: diving di malalayang tidak kalah dari bunaken diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under
, : Pesona Pantai Mandorak, : senja di Labuan Bajo, : tablolong beach - kupang ntt, : tablolong beach - kupang ntt, : Pantai-mbuu, : pesona pantai waijarang

Pantai Paga terletak di kecamatan Paga, kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur. Pantai ini berjarak 48 km dari kota Maumere. Pantai Paga memiliki pesona yang sangat indah dan ombak pantai yang tergolong besar. Sangat cocok bagi penggemar surfing... Read More

: pesona pantai waijarang diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Karapyak, Ciamis – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 10:16am By tanzil - Filed under
, : pantai karapyak - ciamis, : pantai yang curam di pantai karapyak, : pasir pantai karapyak, : pasir pantai dan batu karang yang menghiasi pantai karapyak, : suasana senja di pantai karapyak, : pemandangan pantai karapyak saat surut

 .. Read More

: pemandangan pantai karapyak saat surut diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Tanjung Taipa, Kendari – Sulawesi Tenggara 

Published on July 25, 2014 at 11:52am By tanzil - Filed under
, : Pesisir Pantai tanjung Taipa, : Gazebo di Pantai tanjung Taipa, : Keindahan Pantai tanjung Taipa, : Pantai-Tanjung-Taipa, : Suasana Senja Di Pantai tanjung Taipa

Dari Bandara Wolter Monginsidi, Kendari bisa menggunakan kendaraan umum. Jika menggunakan taksi dengan argo tarifnya sekitar Rp. 30.000, menggunakan ojek tarifnya sekitar Rp. 25.000, dan jika menggunakan angkot tarifnya sekitar Rp. 15.000. Jika berencana bermalam di Pantai Tanjung Taipa ini, tersedia cottage dengan tarif sewa mulai dari Rp. 500.000 per malam. Ada pula saung atau pendopo yang disewakan dengan harga yang cukup terjangkau bagi wisatawan yang ingin meminimalisir biaya penginapan dengan tarif mulai dari Rp. 100.000 per malam... Read More

: Suasana Senja Di Pantai tanjung Taipa diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Swarangan, Tanah Laut – Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 7:53pm By tanzil - Filed under
, : sunrise pantai srawangan, : ombak pantai srawangan, : pesona pantai srawangan, : pantai swarangan, kalimantan selatan, : pantai Srawangan

Wisatawan juga bisa melihat pemandangan tumbuhan bakau yang asri dan menyejukkan dipandang mata, anda juga bisa menjernihkan mata kita dengan melihat tumbuhan pohon bakau yang masih berwarna atau melihat sarana panggung hiburan, dan publik toilet... Read More

: pantai Srawangan diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Artikel Terbaru:

Pantai Melawai, Balikpapan 
Pantai Melawai bukanlah lokasi yang tepat untuk bermain atau berenang di laut. Karena ...

Pantai Nunsui, Kupang –
Nunsui adalah nama sebuah pantai yang lokasinya berdekatan dengan dua objek wisata pantai ...

Pantai cahaya ( sendang sikuci
Obyek wisata Pantai Cahaya sangat dikenal wisatawan di luar Jateng. Disana ada yang ...

Pantai Ciramea, Banten – Jaw
Banten, propinsi yang terdapat di Pulau Jawa bagian barat tersebut memang menyimpan banyak ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Surga Dunia di Karimun Jawa
Pantai Kasih, Sabang – Aceh
Pantai Batu Hiu, Ciamis – Jawa Bar
Pulau Ular, Sumbawa – NTB
Pesona Baru Pantai Siung
Pantai Wonogoro, Malang – Jawa Timur
Pantai Ekas, Lombok – NTB
Pantai Maluk, Lombok – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.