Pulau kadidiri, Tojo Una Una – Sulawesi Tengah 

Published on December 2, 2014 at 1:42pm By tanzil - Filed under
, : Jernihnya Perairan di pulau kadidiri, : Cottage Pulau Kadidiri, : Taman Bawah Laut Di Pulau Kadidiri, : Perairan Pulau Kadidiri, : Pulau Kadidiri, : Diving di pulau kedidiri

Kekayaan dan keanekaragaman hayati taman laut di Pulau Kadiriri masih terjaga kelestariannya dan dalam kondisi sangat baik. Hendaknya kita juga menjaganya dengan cara tidak membuang sampah sembarangan, mencemari, dan atau merusak  biota laut serta lingkungan di sekitar pulau... Read More

: Diving di pulau kedidiri diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

The Passage, Raja Ampat – Papua 

Published on November 14, 2014 at 11:31am By tanzil - Filed under
, : the passage - raja ampat, : pesona The Passage, : pemandangan alam the passage, : pemandangan bawah laut the passage, : air laut yang sangat jernih di the passage, : diving di the passage

Berada disini, seperti berada di Sungai Amazon. Atmosfer misterius, pepohonan lebat di kiri-kanan, jalur air yang relative sempit dan berliku-liku, dan ditambah mungkin hanya speedboat yang anda tumpangi saja yang melintasi area ini. Sungguh sebuah kombinasi sempurna untuk mengamini betapa kayanya sumber daya alam yang dimiliki Raja Ampat ini... Read More

: diving di the passage diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Cijeruk Indah Garut 

Published on September 25, 2012 at 4:22pm By PasirPantai.com - Filed under
, : pantai cijeruk, : Hamparan Pasir Di Pantai Cijeruk Indah, : Pantai Cijeruk Indah

Pantai ini memiliki tinggi gelombang rata-rata mencapai 1 meter dengan kemiringan dasar laut yang landai sehingga cukup aman untuk berenang. Adapun flora lautnya yang dominan ialah rumput laut, sedangkan faunanya berupa ikan hias, siput, kerang, ikan cangkel dan ikan tenggiri. Material pantainya berupa pasir halus dengan warna material alami di pantai ini putih bersih... Read More

: Pantai Cijeruk Indah diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Likupang, Bitung – Sulawesi Utara 

Published on June 23, 2014 at 1:56pm By tanzil - Filed under
, : panorama pantai likupang, : pesona pantai likupang, : pantai likupang, : kekayaan Alam bawah laut di Pantai Likupang Sulawesi Utara

Dan jika ada kesempatan anda bisa menyeberang ke Pulau Bangka, tidak sampai 30 menit dengan perahu motor. Rasanya pantainya tidak kalah seru, sebab pulaunya cukup kecil pasti memiliki banyak pantai. Menyewa perahu motor untuk sekali jalan biayanya sekitar Rp 200.000 sampai Rp 300.000, bisa untuk beramai-ramai... Read More

: kekayaan Alam bawah laut di Pantai Likupang Sulawesi Utara diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Manggar Segarasari Balikpapan 

Published on June 24, 2013 at 12:47pm By PasirPantai.com - Filed under
, : pantai-manggar-balikpapan, : banana-boat-di-pantai-manggar-segarasari, : perahu-di-pantai-manggar-segarasari, : keindahan-pantai-manggar-balikpapan, : pantai-manggar-segarasari, : pantai-manggar

Kawasan Pantai Manggar Segarasari sangat luas, sehingga bisa dimanfaatkan untuk tempat berlibur dan arena bermain yang menarik. Pengunjung bisa bermain voli pantai,bermain sepak bola pantai serta bermain layang-layang, dan lain sebagainya. Air gelombang pantai tidak begitu besar, sehingga pengunjung bisa bermain di pinggiran, berenang, bermain perahu karen, dan lain sebagainya, dengan rasa aman. Pantai ini dibuka antara pukul 06.00 – 18.00 WITA... Read More

: pantai-manggar diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Candidasa, Karangasem – Bali 

Published on July 4, 2014 at 12:47pm By tanzil - Filed under
, : hamparan pasir di pesisir pantai candi dasa, : goa lawah sebagai sarang kelelawar, : fasilitas yang sudah tertata rapi di pantai candi dasa, : hotel rama candidasa, : kehidupan bawah laut pantai candi dasa, : pesona pantai candidasa

Candidasa diapit oleh Selat Lombok di bagian timur dan deretan pegunungan di bagian barat. Posisi yang unik ini memberikan Anda banyak pemandangan alam, baik laut maupun pegunungan... Read More

: pesona pantai candidasa diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Rantung, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 1:43pm By tanzil - Filed under
, : Sunset di Pantai Rantung, : Hamparan pasir di pesisir Pantai Rantung, : Bermain Ombak Pantai Rantung, : cafe di Pantai Rantung, : Ombak Yoyo, : Pemandangan Pantai Rantung

Pantai Rantung ini memang jarang di datangi pengunjung meskipun aksesnya yang tergolong sangat mudah, mungkin karena pantai ini cukup jauh dari keramaian pusat kota, tidak seperti Pantai Sili dan Pantai Maci yang tidak terlalu jauh dari pusat kota. Namun Pantai Rantung ini juga mempunyai ombak yang tak kalah kerennya lho, terbukti dengan kanyataan bahwa sebagian besar pengunjung yang datang ke Pantai Rantung ini adalah peselancar... Read More

: Pemandangan Pantai Rantung diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Setoko, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 24, 2014 at 1:35pm By tanzil - Filed under
, : Panorama pantai setoko, : pantai setoko, : Suasana pantai setoko, : keindahan pantai setoko, : pantai setoko, kepulauanriau

Kepulauan Riau merupakan sebuah provinsi di Indonesia yang di dominasi oleh berbagai pulau-pulau kecil disekitarnya. Pulau-pulau tersebut membentang disekitar lautan luas Samudera Indonesia dengan indahnya... Read More

: pantai setoko, kepulauanriau diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Tanjung Batu, Pemangkat – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 11:00pm By tanzil - Filed under
, : pesona pantai Tanjung Batu, : pantai Tanjung Batu, : perpaduan bebatuan dan pantai tanjung batu, : tanjung Batu

Pada musim-musim tertentu banyak terdapat telur penyu. beberapa pulau tak jauh dari pantai Tanjung batu ini. Di daratannya terdapat bukit bukit kecil, sayang bukit ini sudah diekploitasi untuk diambil tanahnya sebagai tanah urukan. Di kawasan pantai juga terdapat padang dua belas yang merupakan hamparan pasir kwarsa dengan vegetasi hutan gelam, karimunting, kantong semar dan padang rumput... Read More

: tanjung Batu diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Sabolon, Flores – NTT 

Published on September 27, 2014 at 4:07pm By tanzil - Filed under
, : pulau sabolon, : jernihnya air laut pulau sabolon, : pulau sabolon - flores, : panorama pulau sabolon, : pemandangan alam di pulau sabolon, : hamparan pasir pantai pulau sabolon

Tidak perlu jauh ke Pink Beach di sini Anda juga akan menemui butiran-butiran kecil pecahan batu karang berwarna pink yang menyatu dengan pasir pantai. Laut sebening kolam renang, pasir merah muda, dan pemandangan bawah laut mengagumkan yang akan Anda nikmati saat singgah di sini... Read More

: hamparan pasir pantai pulau sabolon diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Artikel Terbaru:

Palm Beach (Taman Impian Pasir
Palm Beach dahulu dikenal Taman Impian Pasir Panjang yang letaknya bersebelahan dengan Taman ...

Pantai Selimpai Paloh –
Kawasan Pantai Selimpai Paloh merupakan salah satu kawasan konservasi yang terdapat di Kalimantan ...

Pantai Balian, Jembrana –
Pantai Balian (Balian Beach), salah satu pantai di Tabanan. Berada di wilayah Desa ...

Pulau Dodola, Morotai –
Kabupaten Pulau Morotai di Provinsi Maluku Utara terdiri dari gugusan lebih dari 30 ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Ratenggaro, Sumba – NTT
Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kup
Pantai Toyolawa, Lahewa – Pulau Nias
Pantai Watu Ulo Jember
Pantai Pasir Padi, Pangkalpinang –
Pantai Kijing, Pontianak – Kaliman
Pantai Tapak Paderi – Bengkulu
Pantai Manggar Segarasari Balikpapan

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.