Pantai Bagus di Lampung 

Published on September 17, 2012 at 12:48pm By PasirPantai.com - Filed under
, : pantai bagus bandarlampung, : pantai-bagus-lampung, : pantai-bagus-di-lampung

Di pantai yang berada di Teluk Lampung ini, pengunjung bebas menikmati ombak pantai dan Gunung Rajabasa yang berdiri menjulang di seberangnya. Kadang-kadang, pada sore hari juga ada perahu nelayan yang memasang jaring atau memancing. Jika nelayan membawa ikan ke pantai, pengunjung bisa membelinya dan langsung dibakar di tempat tersebut. Menikmati ikan bakar dengan nasi plus sambal terasi di pinggir laut tentu akan memberi kesan tersendiri abgi para pengunjung atau wisatawan... Read More

: pantai-bagus-di-lampung diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Pananjung dan Taman Wisata Alam (TWA) Pangandaran, Ciamis – Jawa Barat 

Published on September 12, 2014 at 4:43pm By tanzil - Filed under
, : OLYMPUS DIGITAL CAMERA, : OLYMPUS DIGITAL CAMERA, : OLYMPUS DIGITAL CAMERA, : pantai pananjung

Suatu daerah yang memiliki sumber daya alam yang cukup besar, merupakan daya tarik utama. Yang pertama adalah program konservasi sumber daya alam di daerah Pangandaran atau yang lebih dikenal dengan Cagar Alam Pananjung. Pangandaran Pananjung Marine Nature Reserve memiliki luas 470,00 hektar dan area atau wilayah tertentu (37,70 ha) telah diusulkan sebagai taman wisata. Tak ada yang mengira bahwa sebenarnya dahulu Pananjung merupakan sebuah pulau kecil dan kemudian terhubung dengan daratan Pulau Jawa akibat proses sedimentasi pasir... Read More

: pantai pananjung diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Tropical, Sumbawa – NTB 

Published on August 14, 2014 at 1:05pm By tanzil - Filed under
, : Suasana Senja di Pantai Tropical, : Keindahan Pantai Tropical, : Pantai Tropical, : Panorama Pantai Tropical, : Pesisir Pantai Tropical

1. Jika anda suka akan kerajinan, pasir dari pantai ini sangat putih bersih, dan juga banyak terdapat kerang-kerang kecil yang bisa anda temukan di pesisir Pantai Tropical ini, anda juga bisa menggunakannya untuk hiasan didalam botol, ataupun hiasan dekorasi di rumah anda jika menemukan yang besar... Read More

: Pesisir Pantai Tropical diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Surga, Lombok – NTB 

Published on July 25, 2014 at 10:57am By tanzil - Filed under
, : Suasana senja di Pantai Surga, : pemandangan Pantai Surga, : Hamparan Pasir Pantai Surga, : Pantai Surga Lombok, : Surfing di Pantai Surga, : Pantai Surga ( Heaven Beach )

Bagi yang menyukai olahraga Surfing pantai ini adalah salah satu pilihannya. Selain pantai surga masih ada sejumlah pantai di Wilayah selatan yang sangat indah, seperti pantai heaven on planet, pantai kaliantan, cemara, Teluk Ekas dengan daya tarik budidaya perikanan lautnya, disebut sebagai kawasan Gili indah... Read More

: Pantai Surga ( Heaven Beach ) diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Buluh, Batam – Kepulauan Riau 

Published on September 27, 2014 at 3:35pm By tanzil - Filed under
, : Kegiatan Masyarakat di pulau Buluh, : Pemandangan Pulau Buluh Dari Perairan, : Sunset Di Pulau Buluh, : Pesisir Pantai Pulau Buluh

Masjid ini telah beberapa dilakukannya pemugaran pada konstruksi bangunannya serta beberapa kali pula mengalami penambahan luas di beberapa bagian. Sehingga bentuk bangunan asli dari masjid ini tidak tampak lagi, hanya ada dua tiang yang terdapat di bagian belakang masjid. Selebihnya adalah konstruksi bangunan baru yang telah dipugar... Read More

: Pesisir Pantai Pulau Buluh diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Galesong Utara, Takalar – Sulawesi Selatan 

Published on June 23, 2014 at 3:49pm By tanzil - Filed under
, : Wisata Pantai Galesong-Beach Resort, : pantai galesong utara takalar, : Pantai Nan Indah di Sulawesi Tenggara, : galesong utara, : galesong resort

Fasilitas dan akomodasi.. Read More

: galesong resort diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Satonda, Sumbawa – NTB 

Published on October 11, 2014 at 1:29pm By tanzil - Filed under
, : pulau satonda, : pemandangan di danau motitoi - pulau satonda, : pulau satonda dari atas, : lautan flores yang tampak dari pulau satonda, : danau motitoi di pulau satonda

Dari Pelabuhan Nangamiro menuju Pulau Satonda, akan menghabiskan waktu kurang lebih 1 jam penyebrangan menggunakkan perahu motor. Jika anda beruntung, maka anda bisa menyaksikan lumba-lumba yang berenang dan berlompatan di sekitar anda, sehingga bisa menjadi tontonan menarik selama perjalanan... Read More

: danau motitoi di pulau satonda diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Paradiso, Sabang – Sumatera Utara 

Published on July 18, 2014 at 9:06am By tanzil - Filed under
, : pantai Paradiso, Sabang, : Hamparan Pasir Di Pesisir Pantai paradiso, : Suasana senja Di Pantai Paradiso, : Keindahan Alam Pantai Paradiso, : Panorama Pantai Paradiso

Untuk anda yang kurang suka dengan menu-menu tersebut, tentunya anda tak perlu khawatir. Ada banyak menu lainnya yang mungkin sudah biasa dan menjadi selera di lidah anda. Seperti menu yang paling sering anda temukan di beberapa pantai adalah penjual jagung bakar dan es kelapa muda. Menu tersebut juga cukup pas dinikmati sembari bersantai di bawah pohon kelapa sambil memandangi indahnya pantai ini... Read More

: Panorama Pantai Paradiso diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pesona Pantai Lampuuk Aceh 

Published on December 16, 2012 at 1:07am By PasirPantai.com - Filed under
, : selancar-di-pantai-lampuuk, : indahna-pantai-lampuuk, : sunset-di-pantai-lampuuk, : saung-untuk-menikmati-pantai-lampuuk, : pemandangan-pantai-lampuuk, : penginapan-di-sekitar-pantai-lampuuk

Sejauh mata memandang, hanya keindahan warna alam yang tertangkap oleh indra penglihatan. Pasirnya pun pasir putih, pada beberapa sisi pantainya, pasir selembut dan seputih tepung bisa ditemui. Pantai ini paling pas untuk menyepi, terlebih ketika hati sedang gundah, dengan memandang keindahannya, seolah segala duka luruh bersama dengan hembusan angin pantai yang melembut perlahan... Read More

: penginapan-di-sekitar-pantai-lampuuk diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Enggano – Bengkulu 

Published on September 17, 2014 at 5:24pm By tanzil - Filed under
, : burung liar di enggano, : Hamparan Pasir Putih Pantai Enggano, : Mangrove Di Pantai Enggano, : Suasana Di Pantai Enggano, : Pantai Enggano, : Perairan Pulau Enggano

Babi hutan salah satu satwa buruan yang potensial untuk diburu di Pulau Enggano. Di setiap desa terdapat kelompok berburu yang bisa diikuti setiap minggunya. Kamu bisa ikut berburu dengan menggunakan alat tradisional tentunya dan juga anjing pelacak. Selain untuk menyalurkan hobi juga dapat membantu mengurangi jumlah hama... Read More

: Perairan Pulau Enggano diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Artikel Terbaru:

Pantai Grupuk, Lombok –
Menjelajahi keelokan pantai yang ada di Lombok rasanya memang tak cukup bila hanya ...

Gili Sunut, Lombok – NTB
Selain Gili Trawangan, Gili Air dan Gili Meno, Lombok juga memiliki kawasan Gili ...

Pantai Lakeba di Buton Utara &
Pantai Lakeba terdapat di Kabupaten Buton Utara, Propinsi Sulawesi Tenggara. Untuk mencapai pantai ...

Pulau Sabolon, Flores –
Flores, Nusa Tenggara Timur yang terkenal dengan Taman Wisata Pulau Komodo-nya itu ternyata ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat
Pantai Candidasa, Karangasem – Bal
Pantai Baron Gunung Kidul Yogyakarta
Pantai Ujung Genteng Jawa Barat –
Pantai Poto Tano, Sumbawa – NTB
Pantai Atuh Bali – Pasir Putih yan
Gili Keramat, Sumbawa – NTB
Pantai Glagah Kulonprogo yang Memukau

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.