Pantai Wisidi Kutanya Gresik – Jawa Timur 

Published on September 22, 2009 at 3:46pm By PasirPantai.com - Filed under
, : pantai wisidi

“Dana yang didapat dari obyek wisata ini telah bisa digunakan untuk memberi subsidi bagi kas 41 rukun tetangga (RT), enam rukun warga (RW) setempat, pembangunan jalan dan juga pembangunan dua balai dusun,” ujar Muzarodin, Kepala Desa Dalegan... Read More

: pantai wisidi diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Manikin, Kupang – Nusa Tenggara Timur 

Published on July 10, 2014 at 4:17pm By tanzil - Filed under
, : Sunset yang menawan di Pantai Manikin, Kupang, : Bebatuan koral di pantai manikin, : Pepohonan penahan erosi alami pantai malikin, : Serunya bermain bola di pantai manikin

Selain itu fasilitas MCK juga turut dibangun. Jadi pengunjung yang ingin membersihkan diri setelah berenang di pantai bisa memanfaatkan fasilitas umum tersebut. Fasilitas yang dibangun oleh pemerintah setempat di Pantai Manikin seharusnya bisa membuat pengunjung merasa lebih nyaman bila ingin datang... Read More

: Serunya bermain bola di pantai manikin diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Sipelot, Malang – Jawa Timur 

Published on September 13, 2014 at 11:38am By tanzil - Filed under
, : sisi lain pantai Sipelot, : pantai Sipelot, : pantai Sipelot, Malang, : suasana Pesisir Pantai Sipelot, : panorama Pantai Sipelot, : keindahan alam pantai Sipelot

Konon nama asli pantai ini adalah Spelot yang berasal dari bahasa Belanda dan artinya persinggahan. Menurut sejarahnya pada zaman dahulu pantai ini memang menjadi tempat persinggahan paling nyaman bagi Belanda. Di pinggir pantai biasanya terdapat puluhan kapal nelayan berjajar. Keberadaan perahu ini seolah merusak pemandangan pantai yang sebenarnya cukup indah. Banyaknya nelayan inilah menjadikan potensi wisata pantainya agak meredup. Tidak begitu banyak wisatawan yang datang untuk menikmati pemandangan. Sebaiknya untuk ke depannya dilakukan penataan nelayan sehingga pantai kembali cantik dan menarik... Read More

: keindahan alam pantai Sipelot diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Ngandong, Gunung Kidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 7:26pm By tanzil - Filed under
, : nikmatya berenang di pinggir pantai, : pantai ngandong dari atas bukit, : ombak yang tenang, : ketenangan pantai ngandong, : airnya yang tenang, : perahu nelayan sedang bersandar

Dan karena pantai Ngandong dipenuhi oleh nelayan, Anda pun dapat menikmati hidangan sea food yang disediakan oleh para pedagang makanan yang banyak berderet di tepi pantai. Menu khas pantai Ngandong yang paling dicari adalah sup ikan. Dengan merogoh kocek Rp25.000, Anda sudah dapat menikmati semangkok sup ikan yang lezat dengan segelas teh... Read More

: perahu nelayan sedang bersandar diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Tanjung Bajau Beach, Singkawang – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 1:25pm By tanzil - Filed under
, : keindahan pantai tanjung bajau ditemani batu batu besar untuk bersantai, : pesona pantai bajau, : ramai pengunjung di pantai bajau, : Bianglala tanjung Bajau, : penempatan tanjung Bajau, : Sunset di Tanjung Bajau

Sistem kepercayaan tradisional masyarakat West Coast Bajau sebenarnya adalah animisme; sejenis roh halus yang berinteraksi dengan manusia, baik secara positif maupun negatif. Contohnya, orang-orang takut untuk keluar malam sendirian karena kehadiran roh-roh orang mati atau roh halus yang mencari bayi atau mayat orang yang baru saja mati untuk dimakan. Kepercayaan tradisional berhubungan secara rumit dengan kepercayaan Islam (sistem kepercayaan yang mereka anut sekarang). Sebagian besar orang menganut baik kepercayaan tradisional maupun Islam, yang sulit untuk dipisahkan. Beragam kepercayaan takhayul dari zaman dulu masih memunyai tempat di kalangan masyarakat West Coast Bajau... Read More

: Sunset di Tanjung Bajau diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Gili Bedil, Sumbawa – NTB 

Published on August 14, 2014 at 3:25pm By tanzil - Filed under
, : Pesona gili bedil, : Taman laut di gili bedil, : Gili bedil, : Snorkeling gili bedil

Namun, apabila anda tidak ingin repot berganti angkutan ataupun ingin cepat sampai, anda bisa menggunakkan ojek langsung dari pelabuhan walaupun ongkosnya memang lebih mahal. Nah, apabila ingin lebih nyaman dan puas berkeliling, anda bisa menyewa kendaraan dari kota Sumbawa Besar... Read More

: Snorkeling gili bedil diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Harlem, Jayapura – Papua 

Published on June 29, 2014 at 11:22am By tanzil - Filed under
, : pantai harlem tercantik di jayapura, : pesona pantai harlem, : pantai harlem, : suasana yang rindang di pantai harlem, : fasilitas yang sudah tertata rapi

Setelah tiba di pantai ini, untuk anda yang membawa kendaraan, akan dikenakan biaya masuk dan parkir kendaraan sebesar Rp 10.000*) untuk satu buah mobil dan per orangnya harus membayar Rp 5.000*)... Read More

: fasilitas yang sudah tertata rapi diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Lamaru Balikpapan – Potensi wisata yang terpendam 

Published on November 19, 2012 at 5:25pm By PasirPantai.com - Filed under
, : perahu-lmaru, : kendaraan-lamaru, : pantai-lamaru, : suasana-pantai-lamaru, : langit-di-pantai-lamaru, : keindahan-lamaru

Pantai ini terbentang cukup panjang sekitar dua kilometer dari arah Batakan ke arah Tertitip. Pada saat air surut, bentangan pasir pun semakin luas ke arah laut. Dengan konturnya yang sangat landai dan lautnya yang dangkal dengan dasar berpasir sekitar beberapa puluh meter dari batas pantai, tempat ini pada saat surut bisa menjadi lapangan untuk main bola, volley pantai, atau tempat membuat candi-candian pasir... Read More

: keindahan-lamaru diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kupang – NTT 

Published on June 19, 2014 at 5:32pm By tanzil - Filed under
, : karang-tablolong nusa tenggara timur, : kolam kecil di dalam gua kristal, : pintu masuk gua kristal, : pasir pasir tebal dan batu karang, lopo - lopo, : tablolong beach - kupang ntt, : sunset di pantai tablolong

Pemandangan alam sebagai tempat pariwisata di daerah Nusa Tenggara Timur pada umumnya masih perawan. Belum tersentuh. Keindahan yang eksotik dan alami. Salah satunya adalah pantai Tablolong... Read More

: sunset di pantai tablolong diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Katatop, Sorong – Papua 

Published on July 9, 2014 at 4:30am By tanzil - Filed under
, : keindahan pemandangan d pantai katatop, : pantai katatop, : senja di pantai katatop, : panorama pantai katatop

Untuk bisa mencapai ke lokasi patai Katatop ini, anda bisa menggunakan kendaraan sendiri atau kendaraan pribadi. Tetapi, jangan berharap bisa menemukan angkutan umum untuk menuju ke lokasi pantai Katatop ini. Karena memang sejak dulu tidak ada kendaraan umum yang melayani rute ke Pantai Katatop ini... Read More

: panorama pantai katatop diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Artikel Terbaru:

Pantai Sereg, Cianjur – Jawa
Pantai Sereg terletak disebelah timur Kecamatan Sindangbarang, Kabupaten Cianjur Selatan sekitar 3km dari ...

Pantai Merah Afulu, Nias – S
Hampir semua orang menyukai wisata pantai. Melepas penat ditemani panorama lautan luas yang ...

Pulau Bakut, Barito Kuala –
Pulau Bakut di wilayah Kabupaten Barito Kuala (Batola) yang di atasnya berdiri Jembatan ...

Pantai Cicalobak, Garut – Ja
Pantai Cicalobak adalah salah satu pantai indah yang letaknya berada di Kecamatan Mekarmukti, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Simping, singkawang – Kalimanta
Pantai Goa Cemara, Bantul – Yogyak
Pantai Angsana, Tanah Bumbu – Kali
Pulau Satonda, Sumbawa – NTB
Pantai Maluk, Lombok – NTB
Kepulauan Banggai, Salakan – Sulawesi
Pantai Skouw Sae, Jayapura – Papua
Pantai Melawai, Balikpapan – Kalim

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.