Pantai Leli Pulau Rote – Seindah Namanya 

Published on September 15, 2012 at 2:29am By PasirPantai.com - Filed under
, : Pantai Leli Pulau Rote Terumbu, : Pantai Leli Pulau Rote, : Pantai Leli Pulau Rote Karang, : Pantai Leli Pulau Rote

Kembali ke tadi kenapa kusebut pantai ini “seksi”… karna bibir pantainya meliuk-liuk panjang, jika dilihat dari ujungnya, sangat serasi liukannya seperti 3 ular gendut biru, putih dan hitam yang lagi malas-malasan; yang biru itu laut, yang putih bersinar itu pasir putih dan yang hitam mengkilap itu aspal jalan raya. Ditambah batu-batu karang (atol) berdiri tak beraturan seperti diserakkan oleh tangan seseorang sepanjang garis batas surutnya air laut. Tegak berdiri di sana dihempas ombak dari masa ke masa membuat batu2 itu langsing di tengahnya seperti payung2 gendut memayungi ikan2 mungil dan kepiting yang banyak berenang dinaungannya. Pantai ini juga merupakan tujuan favorit nelayan setempat mencari ikan... Read More

: Pantai Leli Pulau Rote diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under
, : pantai nguyahan, : pantai sadeng, : Pantai Sundak, : pantai baron, : Pantai Wedi Ombo, : pantai ngrenehan

Terletak 60 km sebelah tenggara dari Jogjakarta, berjajar dengan pohon kelapa hijau subur, Baron memiliki laguna yang dilindungi, aman untuk berenang, dengan menonjol bukit-bukit berbatu di setiap sisi. Baron Gua sebenarnya merupakan muara dari sungai bawah tanah yang muncul persis di tepi pantai dan menarik untuk melihat dari tebing di atas. Pantai Baron adalah pantai pertama yang ditemukan di persimpangan Baron, Kukup, Sepanjang, Drini, Krakal dan Sundak... Read More

: pantai ngrenehan diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Klara, Ketapang – Lampung 

Published on July 9, 2014 at 10:40pm By tanzil - Filed under
, : keindahan perairan pantai Klara, : Panorama pantai Klara, : pantai-klara-pantai-nan-indah-di-lampung-300x224, : sunset di pantai klara

Fasilitas pendukung yang ada di pantai Klara bisa dibilang memadai. Ada pondok yang menjajakan berbagai makanan dan minuman. Toilet dan kamar mandi untuk berbilas setelah berenang seharian di air laut... Read More

: sunset di pantai klara diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Ngantep, Malang – Jawa Timur 

Published on August 31, 2014 at 10:43am By tanzil - Filed under
, : indahnya pantai ngantep, : hamparan pasir pantai ngante, : pantai ngantep - malang, : senja di Pantai Ngantep, : debur ombak di pantai ngantep

Medannya cukup sulit karena hampir keseluruhan adalah jalan tanah berbatu. Bila hujan, tentu lebih sulit lagi. Jadi usahakan berkunjung ke sana saat cuaca cerah. Jangan lupa mengecek ban agar tak bocor saat perjalanan... Read More

: debur ombak di pantai ngantep diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Simping, singkawang – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 7:29pm By tanzil - Filed under
, : pulau simping , pulau terkecil di indonesia, : lokasi pulau simping, : panorama pulau simping

Pulau Simping menurut catatan Perserikatan Bangsa-Bangsa merupakan pulau terkecil di dunia. Pulau ini unik, jika pengunjung menggunakan mata batin, maka di pulau tersebut tersamar ada dua makhluk yang saling berdiskusi. Kalau penasaran datang saja ke Sinka Island Park. Pengunjung akan menikmati keindahan Pantai Singkawang nan cantik... Read More

: panorama pulau simping diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Karang Copong, Banten – Jawa Barat 

Published on August 31, 2014 at 9:54am By tanzil - Filed under
, : batuan karang yang mendominasi pantai Karang Copong, : karang Copong (bolong), : Hiking ke Tanjung Layar, : pantai karang copong, : Ziarah ke Gua Sanghyang sirah, : Karang Copong

Sungai Cigenter berada di Semenanjung Ujung Kulon dan dekat dengan Pulau Handeuleum. Lokasi ini merupakan ekosistem yang kaya akan keragaman hayati. Ular phyton dapat ditemui di cabang pohon di kanan kiri sungai, burung seperti Raja udang, Srigunting sering terlihat di sekitar sungai. Sungai ini dapat disusuri dengan berkano. Di hulu sungai terdapat jalan yang menghubungkan ke Semenanjung Ujung Kulon, dimana tidak jauh dari air terjun terdapat kubangan Badak Jawa yang masih aktif digunakan. Tempat ini sangat sesuai untuk penelitian mengenai Badak Jawa, hutan mangrove maupun vegetasi lainnya. Pada bulan Juli-Agustus tempat ini ditutup untuk pengunjung, karena pada periode tsb Badak Jawa memasuki masa kawin (birahi), kecuali dengan tujuan untuk meneliti perilaku kawin Badak itu sendiri. Dukungan logistik dan penyewaan kano dapat ditemukan di Pulau Handeuleum... Read More

: Karang Copong diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Sekongkang, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 3:29pm By tanzil - Filed under
, : Suasana Pesisir Pantai Sekongkang, : Nikmatnya Berselancar Di Pantai Sekongkang, : Ombak Di Pantai Sekongkang, : Suasana Senja Pantai Sekongkang, : panorama Pantai Sekongkang, : Deburan Ombak pantai sekongkang

Jika anda melihat lebih luas, dari kejauhan nampak pula perbukitan tinggi yang menghijau mengelilingi pantai. Sungguh pemandangan yang sangat menyegarkan mata dan pikiran bukan ? Pemandangan akan semakin cantik saat menjelang malam karena dari pantai ini anda dapat pula menyaksikan panorama sunset. Tentunya akan menjadi momen yang sangat romantis saat anda menyaksikannya bersama pasangan... Read More

: Deburan Ombak pantai sekongkang diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Madasari, Ciamis – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 2:38pm By tanzil - Filed under
, : green canyon, : wisata cagar alam pananjung, : batu karang pantai madasari, : pasir hitam pantai madasari, : ombak pantai madasari, : paket wisata green valley citumang

Sepanjang jalan dari pintu gerbang ke lokasi, akan Anda nikmati kesejukan hutan jati dengan irama alam liarnya. Bukan itu saja, pada beberapa bagian jalan ini akan dihidangkan panorama pantai di kejauhan dengan latar belakang Sagara Anakan... Read More

: paket wisata green valley citumang diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh 

Published on August 24, 2014 at 9:23pm By tanzil - Filed under
, : tugu cot plieng, : hamparan pasir pantai ulee rubek, : Air Terjun Blang Kolam, : pantai ulee rubek - lhokseumawe, : pantai sawang, : pemandian krueng sawang

Pantai Ulee Rubek ini sangat di gemari para penduduk sekitar, karena selain pemandangannya yang menawan, udaranya juga segar, memang sedikit berangin, tapi bukankah itu lebih baik dari pada anda semua harus terus berpanas-panasan... Read More

: pemandian krueng sawang diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Jumiang, Madura – Jawa Timur 

Published on July 8, 2014 at 4:02pm By tanzil - Filed under
, : pemandangan pantai jumiang dari atas bukit, : keindahan pantai jumiang, : pantai jumiang, : senja di pantai jumiang

Jika pantai sedang ramai, tak jarang anda akan diminta biaya masuk oleh warga desa setempat sebesar Rp 3.000*) per orang. Namun, resminya ataupun pada saat pantai sepi, anda tidak dipungut biaya untuk menikmati eksotika Pantai Jumiang... Read More

: senja di pantai jumiang diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Artikel Terbaru:

Pantai Anyer Carita Banten dan
Pantai Anyer carita merupakan object wisata yang berada di provinsi banten dan mempunyai ...

Pantai Pasir Panjang, Singkawa
Kota Singkawang dikenal sebagai Kota Amoy dan China Town-nya Indonesia, karena mayoritas penduduknya ...

Pantai Lampu Satu, Merauke 
Di Kabupaten merauke ada pantai yang telah diberi nama Pantai Lampu Satu, dan ...

Pantai Tropical, Sumbawa ̵
Pantai Tropical – Pantai yang sangat sepi dan jarang di kunjungi bukan berarti ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Tropical, Sumbawa – NTB
Pulau Buru – Maluku
Pantai Baloiya, Kota Banteng – Sul
Gili Tangkong, Lombok – NTB
Pantai Balian, Jembrana – Bali
Pantai Watu Ulo Jember
Pantai Bentenan, Manado – Sulawesi
Pulau Walo, Raja Ampat – Papua

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.