Pantai Sausapor, Sorong – Papua 

Published on July 18, 2014 at 3:18pm By tanzil - Filed under
, : pesisir Pantai Sausapor, : Tukik ( anak Penyu ) di Pantai Sausapor, : Pemandangan Pantai Sausapor, : Suasana Senja Di Pantai Sausapor, : Penyu Di Pantai Sausapor, : Hutan hijau Di Pantai Sausapor

Selama dalam perjalanan kesini anda akan disuguhkan dengan pemandangan pegunungan yang nampak menghijau, sangat memanjakan mata saat melihatnya. Mendekati pantai akan terlihat banyak pohon kelapa dan beberapa pohon lainnya yang tumbuh di sepanjang bibir pantai yang membuat suasana pantai nampak rindang... Read More

: Hutan hijau Di Pantai Sausapor diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Selimpai Paloh – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 4:41pm By tanzil - Filed under
, : pesona pantai selimpai paloh, : salah satu penyu di pantai selimpai paloh, : Pantai-Selimpai, : anak anak penyu di pantai selimpai paloh, : pohon pohon pinus di sisi pantai selimpai paloh

Hal lain yang membuat pantai ini berbeda dan khas adalah adanya hutan pinus, sehingga membuat pantai ini berbeda dengan pantai yang berada di kabupaten sambas.  Pasir putih pantai selimpai menjadi apik dan manawan karena adanya jajaran hutan pinus, pohon berkayi membuat alam di sekitar pantai menjadi lebih alami dan asri... Read More

: pohon pohon pinus di sisi pantai selimpai paloh diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Taman Nasional Bali Barat 

Published on November 14, 2014 at 11:19am By tanzil - Filed under
, : Perairan Taman Nasional Bali Barat, : taman-nasional-bali-barat, : kera Hitam Penghuni TNBB, : Jalak Bali, : Perbatasaan TNBB, : Panorama Alam TNBB

Hal yang istimewa dari TNBB adalah menjadi rumah terakhir bagi jalak bali (Leucopsar rothchildi). Hewan cantik ini berkumpul di Semenanjung Prapat Agung, tepatnya Teluk Brumbun dan Teluk Kelor. Burung ini merupakan satu-satunya spesies endemik Bali dan tahun 1991 dinobatkan sebagai lambang fauna Provinsi Bali serta dilindungi keberadaannya oleh undang-undang. Penampilan burung ini sangat indah dan salah satu burung yang paling diminati pecinta burung hias. Penyebaran jalak bali hanya meliputi Desa Bubunan sampai ke Gilimanuk, yaitu sekira 320 km²... Read More

: Panorama Alam TNBB diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku 

Published on July 18, 2014 at 11:14am By tanzil - Filed under
, : Panorama Pantai Pintu Kota, : karang yang berlubang besar, : SONY DSC, : Icon dari  Pantai Pintu Kota, : img_20130320120539_514943a3e2364, : pesona pantai pintu kota

Keunikan Pantai Pintu Kota di Maluku.. Read More

: pesona pantai pintu kota diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Batu Berdaun, Lingga – Kepulauan Riau 

Published on May 30, 2014 at 12:04pm By tanzil - Filed under
, : batu-berdaun, : pantai-batu-berdaun-pohon-tumbuh-di-atas-batu, : salah satu contoh batu bedaun, : gugusan karang di pantai batu bedaun, : pesisir pantai batu bedaun, : pantai-batu-bedaun

Karena merupakan ikon wisata dari kabupaten Lingga, pada malam pergantian tahun, pantai ini menjadi pusat acara tahun baru... Read More

: pantai-batu-bedaun diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Raja Ampat yang Mempesona 

Published on September 7, 2009 at 3:02pm By PasirPantai.com - Filed under
, : raja ampat resort, : pulau pulau raja ampat, : wisata raja ampat, : pantai di raja ampat, : pulau raja ampat dari atas, : diving di raja ampat

Pada liburan terakhir saya, saya berkesempatan untuk mengeksplorasi Raja Ampat, sebuah permata yang tersembunyi di ujung timur Indonesia. Bukan tanpa alasan, Raja Ampat menjadi salah satu destinasi wisata teratas di bucket list banyak traveler. Dengan lebih dari 1.500 pulau kecil yang menawarkan keindahan panorama alam dan ekosistem laut yang kaya, Raja Ampat benar-benar tempat yang layak dikunjungi... Read More

: diving di raja ampat diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Seumadu, Lhokseumawe – Aceh 

Published on December 2, 2014 at 1:35pm By tanzil - Filed under
, : Wisatawan Di Pantai Pulau Seumadu, : Pulau Seumadu, Lhokseumawe, : Pesisir Pantai Pulau Seumadu, : Pulau Seumadu, Batuphat, Lhokseumawe

4. Jangan lupa bawa penutup kepala ataupun sunblock jika anda ingin mengurangi resiko panas... Read More

: Pulau Seumadu, Batuphat, Lhokseumawe diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Ulee Rubek, Lhokseumawe – Aceh 

Published on August 24, 2014 at 9:23pm By tanzil - Filed under
, : hamparan pasir pantai ulee rubek, : pantai ulee rubek - lhokseumawe, : Air Terjun Blang Kolam, : pantai sawang, : tugu cot plieng, : pantai ulee rubek

Pantai Ulee Rubek ini sangat di gemari para penduduk sekitar, karena selain pemandangannya yang menawan, udaranya juga segar, memang sedikit berangin, tapi bukankah itu lebih baik dari pada anda semua harus terus berpanas-panasan... Read More

: pantai ulee rubek diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Taman Laut Pulau Kangean Besar, Madura – Jawa Timur 

Published on December 2, 2014 at 1:49pm By tanzil - Filed under
, : Pulau kangean, : Perairan pulau kangean, : Pulau Kangean Besar, : Goa Kuning - Kangean, : Terumbu Karang Pulau Kangean, : Nemo Pulau Kangean Besar

Menurut cerita, asal mula pulau ini apabila air laut surut baru dapat dilihat dari jauh, sedangkan apabila air laut pasang, maka akan terendam dibawah muka air, olehkarena itu pilau ini dinamakan Pulau Kangean yang asal perkataan Madura ‘Ka-aengan’ yang artinya terendam pada air... Read More

: Nemo Pulau Kangean Besar diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Kalong, Flores – NTT 

Published on December 2, 2014 at 1:03pm By tanzil - Filed under
, : Pulau Kalong, : Penghuni Pulau Kalong, : Panorama Pulau Kalong, : Suasana Senja Di Pulau Kalong

Biasanya kawasan pulau kalong ini menjadi salah satu tujuan wisatawan yang mengikuti sailing trip untuk melihat ribuan kawanan kelelawar beranjak dari peraduannya dan menghiasi langit terbang menuju daratan Pulau Flores saat matahari terbenam sekita pukul 6-an WITA. Pastikan kapal menepi ke sisi di mana matahari terbenam di depan mata kita dan keindahan kekuasan Sang Pencipta pun akan segera disaksikan, saat cahaya jingga dari matahari senja menerangi langit ribuan hewan hitam kecil nan lincah ini terbang sambil mengeluarkan suara-suaranya yang gemuruh menuju arah Labuan Bajo dan sekitarnya... Read More

: Suasana Senja Di Pulau Kalong diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Artikel Terbaru:

Pulau Doom, Sorong – Pap
Jika sebagian besar objek wisata berupa pulau menonjolkan keindahan alam melalui pantainya, lain ...

Pulau Gam, Raja Ampat –
Hamparan pulau yang dimiliki oleh Kabupaten Raja Ampat memang serasa tak ada habisnya ...

pantai Bakaro, Papua Barat
Desa Bakaro pada dasarnya adalah semak-semak yang jarang ditempati oleh masyarakat. Namun sejak ...

Pantai Kaliantan, Lombok ̵
Mungkin tak banyak tahu dengan keberadaan pantai Kaliantan di Lombok, karena memang pantai ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Rantung, Sumbawa – NTB
Pantai Klayar Pacitan Jawa Timur
Pantai Madasari, Ciamis – Jawa Barat
Pantai Jelangkung, Malang – Jawa Timur
Pantai Tureloto, Nias – Sumatera utara
Pantai Mailan Makbon, Sorong – Pap
Pantai Tanjung Bira – Sulawesi Sel
Pulau Dewata Bali

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.