Pantai Batu Bedaun di Kepulauan Bangka 

Published on September 20, 2012 at 2:49am By PasirPantai.com - Filed under
, : pantai batu bedaun, : batu batu besar di pantai batu dedaun, : pantai-batu-berdaun-pohon-tumbuh di atas batu

Pantai Batu Bedaun Terletak di kampung Bukit Kuala, Kelurahan Sinar Jaya, Kecamatan Sungailiat Kabupaten Bangka. Pantai bisa dikatakan cukup unik, bersebelahan dengan Pantai Parai Tenggiri. Pantai Batu Bedaun Diberi nama ini, konon katanya nama itu diberikan karena di tengah-tengah pantainya ada pulau kecil yang hanya terdiri batu batu besar dan ada sebatang pohon yang tumbuh di tengah-tengahnya. Ini memang terlihat unik. Dan sampai saat ini, cerita itu dipercaya sebagai asal muasal pemberian nama Batu Bedaun untuk pantai ini... Read More

: pantai-batu-berdaun-pohon-tumbuh di atas batu diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Karang Bolong, Serang – Banten 

Published on July 8, 2014 at 5:22pm By tanzil - Filed under
, : indahnya perairan di pantai karang bolong, : keindahan pantai karang bolong, : pantai karang bolong, : pesona pantai karang bolong, : jalan menuju gua karang bolong, : suasana pesisir pantai karang bolong

Dahulu pantai yang juga berada tidak jauh dari desa Cinangka tersebut, digunakan oleh seseorang bernama Suryadilaga sebagai tempat untuk bertapa dan memanjatkan doa. Cerita inilah yang menyebabkan pantai Karang Bolong disebut juga dengan nama pantai Suraga oleh sebagian penduduk sekitar... Read More

: suasana pesisir pantai karang bolong diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Muaro Gasan Lestari, Padang – Sumatera Barat 

Published on July 16, 2014 at 5:00pm By tanzil - Filed under
, : Sunset di Pantai Muaro Gasan Lestari, : Pantai Muaro Gasan Lestari yang Rindang, : Ramai Pengunjung Di Pantai Muaro Gasan Lestari, : Keindahan Pantai Muaro Gasan Lestari, : Pantai Muaro Gasan Lestari

Pemanfaatan pantai ini sering dijadikan sebagai sarana berenang serta wisata air lainnya seperti kereta air, berperahu dan juga jet ski... Read More

: Pantai Muaro Gasan Lestari diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Ekas, Lombok – NTB 

Published on July 7, 2014 at 1:50pm By tanzil - Filed under
, : ombak pantai ekas yang menantang para surfer, : pantai ekas, : ombak besar yang berada di pantai ekas, : sunrise di pantai ekas, : kepuasan surfing di pantai ekas, : keindahan perairan pantai ekas

Untuk menuju pantai ini mungkin yang dibutuhkan adalah petunjuknya, Pantai Sorga yang lebih terkenal, karena di sana sudah ada resort jadi lebih umum dikunjungi sebenarnya. Bila sudah sampai di daerah menuju pantai sorga akan ditemukan persimpangan di mana kita harus lurus atau belok kiri, bila ke pantai sorga kita harus belok kiri dan ke tanjung ekas kita ambil jalan lurus saja... Read More

: keindahan perairan pantai ekas diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Koka, Sikka – NTT 

Published on June 20, 2014 at 9:00pm By tanzil - Filed under
, : pemandangn Pantai koka dikala senja, : koka beach, : pantai koka, : Pantai Koka Warisan Alam di Tanah Timur Indonesia, : keindahan pantai koka dari atas bukit, : pantai koka2

Berwisata ke Pantai Koka memang mempunyai sensasi tersendiri, apalagi dengan kesan magis atau supranatural yang kuat di sana. Sekitar 20 meter dari bibir pantai ke arah laut terdapat sebuah batu besar, yang bentuknya menyerupai kuda hingga batu itu disebut Watu Jara (Batu Kuda). Bagian kepala kuda batu itu tertutup air laut, sedangkan bagian ekornya tertimbun pasir pantai... Read More

: pantai koka2 diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pulau Bangka – Sumatera selatan 

Published on August 24, 2014 at 9:49pm By tanzil - Filed under
, : Pantai Parai Tenggiri, : menjelajah tanjung tinggi, : kekayaan bawah laut pulau bangka, : Pantai Pasir Padi, : Pantai Pasir Padi, : Pantai Matras

Berada di Desa Sadai, Kecamatan Toboali, Kabupaten Bangka Selatan, 35 km dari Toboali. Pantai ini berhadapan dengan Pulau Lepar dan Pulau Pongok yang eksotik. Kedua pulau ini dapat ditempuh dari pantai Sadai sekitar 30 menit dengan perahu motor... Read More

: Pantai Matras diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Teluk Saleh, Sumbawa – NTB 

Published on December 2, 2014 at 1:52pm By tanzil - Filed under
, : terumbu karang calabai, : teluk saleh, : meriam island, : pulau dengar kecil

2. Karena teluk saleh merupakan kawasan perairan yang memiliki banyak spesies ikan, anda bisa mencicipinya langsung di sini di beberapa penjual makanan sekitar kawasan Teluk Saleh... Read More

: pulau dengar kecil diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Pasir Putih, Situbondo – Jawa Timur 

Published on July 18, 2014 at 10:42am By tanzil - Filed under
, : pesona  pantai pasir putih Situbondo, : perahu yang terlihat unik dengan layar berwarna warni, : kekayaan alam bawah laut  pantai pasir putih Situbondo, : perahu perahu yang disewakan di pantai pasir putih Situbondo, : ramai pengunjung di  pantai pasir putih Situbondo, : Alam bawah laut  pantai pasir putih Situbondo yang memukau

Jika anda merasa kurang puas hanya sejenak menikmati keindahan Pasir Putih, Anda bisa pilih untuk menginap. Di sekitar obyek wisata ini banyak hotel maupun motel yang bisa digunakan menginap. Memang rasanya lebih puas kalau Anda menginap. Sebab, Anda bisa menikmati suasana malam tak jauh dari pantai. Deburan ombak yang terdengar akan menambah romantis suasana malam... Read More

: Alam bawah laut pantai pasir putih Situbondo yang memukau diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Takisung, Banjarmasin – Kalimantan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 10:39pm By tanzil - Filed under
, : Warung survenir di takisung, : pantai takisung, : serunya berwisata di pantai takisung, : OLYMPUS DIGITAL CAMERA, : Pantai Takisung, kalimantan, : ramai pengunjung di pantai takisung

Akses.. Read More

: ramai pengunjung di pantai takisung diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Pantai Lhok Nga di Banda Aceh 

Published on April 20, 2013 at 10:37am By PasirPantai.com - Filed under
, : keindahan-pantai-lhok-nga, : Ombak_pantai_Lhoknga, : pantai-lhoknga, : wisata-di-pantai-lhok-nga, : Gubuk_yang_menghadap_ke_Laut_Lepas_di_pantai_Lhoknga, : pantai_Lhoknga_dari_Tebing_di_sisi_Utara

Namun begitu adzan maghrib berkumandang, segera bersiap-siaplah untuk beranjak meninggalkan pantai, bila tak ingin kenangan indah Anda diusik oleh beberapa pemuda lokal yang tak segan-segan mengusir pengunjung pantai untuk segera berlalu dari lokasi ini. Warga disini saying menjunjung nilai-nilai norma Islami, karena sebagian masyarakat lokal masih kental dengan nilai agamis dari ratusan tahun lalu. Tak wajar banyak juga para turis atau pengunjung memaklumi dengan keadaan masyarakat lokal ini... Read More

: pantai_Lhoknga_dari_Tebing_di_sisi_Utara diatas, adalah tentang , dalam Kategori .

Artikel Terbaru:

Gili Sunut, Lombok – NTB
Selain Gili Trawangan, Gili Air dan Gili Meno, Lombok juga memiliki kawasan Gili ...

Pantai Tablolong & Gua Kr
Pemandangan alam sebagai tempat pariwisata di daerah Nusa Tenggara Timur pada umumnya masih ...

Pantai Bantol, Malang – Jawa
Pantai Bantol belum dikenal secara umum karena jauhnya dari perkampungan. Pengunjung biasanya adalah ...

Pantai Kuala Parek, Langsa 
Pantai Kuala Parek – sebuah pantai memang sudah tak asing lagi berada di ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Pulau Awi, Batam – Kepulaua
Surga Dunia di Karimun Jawa
Pantai Merah Afulu, Nias – Sumatera Ut
Pulau Moyo, Sumbawa – NTB
Pantai Sawang, Lhokseumawe – Aceh
Pantai Goa Cemara, Bantul – Yogyak
Pantai Bugel Panjaitan, Kulon Progo R
Pantai Sili, Sumbawa – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.